Radja Nainggolan bersama Ketua Umum PSSI Erick Thohir.
Sumber :
  • PSSI

Radja Nainggolan Menyesal Tak Bisa Bela Timnas Indonesia: Andai 18 Tahun Lalu seperti Ini

Senin, 29 Januari 2024 - 15:01 WIB

tvOnenews.com - Mantan jendral lapangan tengah Belgia Radja Nainggolan mengungkapkan penyesalannya karena tidak bisa memperkuat timnas Indonesia di era sekarang.

Sebagaimana diketahui Radja Nainggolan merupakan salah satu pemain top Eropa yang pernah berkarier di Serie A Italia bersama Cagliari, AS Roma, hingga Inter Milan.

Di tim nasional, Radja Nainggolan mencatatkan 30 caps bersama Belgia. Pemain kelahiran 4 Mei 1988 ini sudah membela Belgia sejak usia 16 tahun.

(Radja Nainggolan. Foto: PSSI)

Sosok yang kini berusia 35 tahun itu ternyata memiliki darah Indonesia dari sang ayah. Maka dari itu bisa saja Radja Nainggolan membela timnas Indonesia. 

Namun salah satu syarat untuk seorang pemain bisa dinaturalisasi adalah belum tampil lebih dari tiga kali bersama tim nasional lainnya. 

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:18
17:04
13:56
08:11
06:03
03:08
Viral