Sumber :
- Instagram/Atep/Bio Paulin
Atep Jaya di Cianjur Hingga Bio Paulin Terancam Gagal, Ini Hasil Penghitungan Suara Sementara 5 Caleg Ex Timnas Indonesia
Minggu, 18 Februari 2024 - 06:42 WIB
Sayangnya, perolehan suara Nil Maizar yang maju dari Partai NasDem ini kalah jauh dari Andre Rosiade yang maju dari Partai Gerindra.
Nil Maizar hanya mendapatkan 6.882 suara, sedangkan ayah dari Azizah Salsha ini mendapatkan perolehan suara 43.065 dari hasil penghitungan suara yang mencapai 50,58 persen ini.