Tiba-tiba Timnas Indonesia U-23 Berpeluang Dapat Tiket Olimpiade Paris karena Israel Mau Didepak dari FIFA, Benarkah?.
Sumber :
  • Wikipedia - PSSI

Tiba-tiba Timnas Indonesia U-23 Berpeluang Dapat Tiket Olimpiade Paris karena Israel Mau Didepak dari FIFA, Benarkah?

Selasa, 21 Mei 2024 - 19:58 WIB

tvOnenews.com - Jagad dunia maya dihebohkan dengan kabar bahwa Timnas Indonesia U-23 memiliki peluang untuk berpartisipasi di Olimpiade Paris jika Israel U-23 kehilangan hak untuk berkompetisi. 

Sebelumnya, sejumlah federasi sepak bola meminta FIFA mencabut status keanggotaan Federasi Sepak Bola Israel karena alasan politik.

Hal ini kemudian memicu isu jika Israel hengkang maka Timnas Indonesia bisa masuk untuk menggantikan. Benarkah demikian? 

(Skuad Timnas Indonesia. Foto: PSSI)

Namun sebenarnya Olimpiade adalah ajang yang diselenggarakan oleh Komite Olimpiade Internasional (IOC), bukan FIFA. 

Ketua Komite IOC Pierre-Olivier Beckers-Vieujant menolak kemungkinan menghapus nama Israel U-23. 

“Sanksi terhadap Israel tidak dapat diminta saat ini,” katanya dikutip melalui Soha, Selasa (21/5/2024).

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:19
15:10
01:43
01:18
11:40
02:59
Viral