Vietnam bukan satu-satunya ancaman timnas Indonesia, Filipina percaya diri dengan pemain naturalisasi bisa menjuarai Piala AFF, tiru langkah Shin Tae-yong..
Sumber :
  • Kolase tvOnenews / The Azkals / PSSI

Vietnam Bukan Satu-satunya Ancaman Timnas Indonesia, Filipina Percaya Diri dengan Pemain Naturalisasi, Tiru Langkah Shin Tae-yong ...

Minggu, 26 Mei 2024 - 12:11 WIB

tvOnenews.com - Media Vietnam menyoroti kekuatan baru timnas Filipina yang bakal menjadi ancaman bagi timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong dan juga untuk Vietnam sendiri di level Asia Tenggara.

Sebagai informasi, berdasarkan undian fase grup Piala AFF 2024 atau yang akan berubah menjadi ASEAN CUP 2024, yang sudah dilakukan di Hanoi, Vietnam, pada Selasa (21/5/2024).

Timnas Indonesia berada di grup B AFF ASEAN Championship 2024, tim asuhan Shin Tae-yong bakal bersaing dengan Vietnam, Filipina, Myanmar, dan Laos.


Timnas Indonesia di ajang Piala Asia 2023. (PSSI)

Grup yang dihuni oleh timnas Indonesia terbilang 'neraka' dan ada tim kuda hitam yang siap memberi kejutan.

Tim Garuda karena bakal bertemu musuh bebuyutan seperti Vietnam, yang sempat menjadi tim kuat di Asia Tenggara dalam 5 tahun terakhir.

Di sisi lain, timnas Indonesia sebelumnya pernah bertemu Filipina di putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia yang berakhir dengan skor 1-1.

Sementara di grup A, berisi Thailand, Malaysia, Singapura, Kamboja, dan Brunei/Timor-Leste.

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:39
03:03
03:29
02:11
02:54
23:29
Viral