Target Tinggi Shin Tae-yong di Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Kami akan….
Sumber :
  • PSSI

Target Tinggi Shin Tae-yong di Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Timnas Indonesia akan…

Kamis, 13 Juni 2024 - 22:54 WIB

tvOnenews.com - Timnas Indonesia menang 2-0 melawan Filipina pada laga terakhir Grup F babak kedua kualifikasi Piala Dunia 2026 Asia, Shin Tae-yong punya target tinggi untuk selanjutnya. 

Kemenangan ini membawa Timnas Indonesia meraih tiket babak ketiga kualifikasi Piala Dunia untuk pertama kalinya sepanjang sejarah.

Berbagi dengan media usai pertandingan, pelatih Shin Tae-yong mengapresiasi perjuangan anak asuhnya. 

“Semua orang melihat bahwa kami mengalami sedikit kesulitan di bawah tekanan psikologis,” kata Shin. 

“Namun, para pemain bekerja keras sehingga kami membuat sejarah, sehingga mendapatkan tiket ke babak ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026,” imbuhnya.

Selain meraih tiket babak ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 Asia, Timnas Indonesia juga meraih tiket putaran final Piala Asia 2027

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:11
01:14
01:09
11:06
02:21
21:38
Viral