Eliano Reijnders dan Maarten Paes.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews

7 Pemain Keturunan Grade A yang Berpotensi Perkuat Timnas Indonesia di Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Nomor 2 Paling Ditunggu!

Jumat, 14 Juni 2024 - 10:54 WIB

tvOnenews.com - Dengan lolosnya Timnas Indonesia ke babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Shin Tae-yong tampaknya harus mempersiapkan timnya dengan maksimal.

Selain memanfaatkan pemain yang sudah ada Shin Tae-yong pun diperkirakan akan mencoba menambah kekuatan Timnas Indonesia dengan mencari pemain-pemain keturunan yang berpeluang untuk bergabung dengan tim Garuda.

Pemain keturunan baru tersebut tentu akan menjadi senjata rahasia Indonesia. Nama-nama seperti Jaïro Jocquim Riedewald, Maarten Paes, Eliano Reijnders, Kevin Diks Bakarbessy, hingga Jayden Quinn Oosterwolde adalah beberapa pemain yang diduga diincar oleh coach Shin Tae-yong saat ini untuk memperkuat skuad Garuda dalam menaklukkan lawan-lawan tangguh di babak ketiga.

Rencana penambahan pemain keturunan baru ini dijelaskan oleh STY dalam konferensi persnya saat menyebut jika ada beberapa pemain keturunan yang siap digunakan untuk meng-upgrade kekuatan tim garuda di round ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2024.

"Memang jika ada pemain yang berdarah Indonesia dan performa baik pastinya akan diajukan lagi. Jujur saya tidak bisa memberikan milai yang baik kepada lini depan, memang harus mengevaluasi diri yang baik. Saya akan terus mencari pemain-pemain depan yang baik," kata Shin Tae-yong.

Siapa saja nama-nama pemain tersebut? Inilah 7 pemain keturunan baru yang diprediksi siap tempur untuk Timnas Indonesia di babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

1. Jaïro Riedewald

Sosok Jairo menjadi salah satu pemain keturunan yang sangat dinantikan oleh fans Timnas Indonesia. Bagaimana tidak pengalamannya bermain di Premier League membuat Jairo Riedewald digadang-gadang bakal membuat lini tengah Timnas makin menjanjikan.

Di sisi lai, ketua umum PSSI Erick Thohir juga telah menghubungi pemain belakang asal Belanda-Suriname itu terkait proses naturalisasinya yang akan segera dilakukan.

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:33
07:01
06:26
01:11
02:39
02:22
Viral