Wonderkid Liga Belanda tertarik bela Timnas Indonesia.
Sumber :
  • Fortuna Sittard

Baru Saja Dikontrak Klub Papan Atas Liga Belanda, Wonderkid Berdarah Yogyakarta Ini Langsung Incar Panggilan Timnas Indonesia

Sabtu, 27 Juli 2024 - 12:13 WIB

Hal itulah yang membuatnya dipromosikan ke tim senior Fortuna Sittard musim depan. Namun cukup disayangkan, ia tak bisa berada satu tim dengan Ragnar Oratmangoen yang dilepas klub.

Setelah promosi ke tim senior Fortuna Sittard, Tristan Schenkhuizen kini membidik panggilan Timnas Indonesia apabila PSSI menawarkan naturalisasi kepadanya.

“Tidak, aku belum pernah mendengar apa-apa dan aku juga belum kontak dengan mereka (PSSI),” tukasnya.

“Kita tunggu saja, kalau mereka menghubungi aku, kemungkinan aku ingin melakukan hal itu (naturalisasi),” kata Tristan di kanal YouTube Yussa Nugraha.

“Tentu saja pasti kesempatan yang bagus jika bisa membela Belanda, tapi jika tidak bisa pastinya Timnas Indonesia kesempatan yang bagus,” jelasnya.

“Siapa tahu di masa depan aku bisa bermain untuk Timnas Indonesia,” lanjut Tristan.

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
43:11
04:17
01:49
02:45
04:20
Viral