Sumber :
- Kolase tvOnenews
Respons Shin Tae-yong Soal Kemenangan Timnas Indonesia U-19 Asuhan Indra Sjafri di Piala AFF 2024, Katakan Hal Ini Untuk Skuad Garuda Muda
Selasa, 30 Juli 2024 - 08:00 WIB
Timnas Indonesia U-19 Juara Piala AFF U-19 2024. (Sumber: ANTARA FOTO/Rizal Hanafi)
Menjadi laga pembuka Grup A, Indonesia mampu menaklukan Filipina dengan skor telak 6-0.
Berikutnya, Garuda Muda kembali meraih kemenangan kedua dengan skor 2-0 atas Kamboja.
Setelah itu, Timnas Indonesia U-19 menutup babak penyisihan grup dengan menang 6-2 atas Timor Leste. Hasil ini juga memastikan Indonesia lolos semifinal sebagai juara grup.
Di babak semifinal, Timnas U-19 sukses mengalahkan Malaysia dengan skor tipis 1-0.
Terakhir di partai final, Jens Raven mencetak gol yang membuat Skuad Garuda mengalahkan Thailand 1-0 untuk memastikan sebagai juara Piala AFF U-19 2024. (tsy)