Shin Tae-yong Full Senyum, PSSI Siapkan Pesawat Khusus Untuk Timnas Indonesia saat Tandang ke China di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Sumber :
  • PSSI

Shin Tae-yong Full Senyum, PSSI Siapkan Pesawat Khusus Untuk Timnas Indonesia saat Hadapi China di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Selasa, 6 Agustus 2024 - 11:09 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Wakil Ketua Umum PSSI, Zainudin Amali menjelaskan jika Timnas Indonesia tak akan menggunakan pesawat komersial saat hadapi China di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Timnas Indonesia dijadwalkan bakal melakoni dua laga tandang menghadapi Bahrain dan China di putaran ketiga pada bulan Oktober 2024 mendatang.

Dua laga pada bulan November itu bakal menjadi tantangan tersulit untuk skuad Garuda karena harus terbang ke dua negara yang jaraknya sangat berjauhan.

Bahkan, kedua negara tersebut memiliki jarak tempuh hampir mencapai 5.161 kilometer bila menghitung dari ibukota Bahrain, Manama ke Beijing, China.

Artinya, jika menggunakan perjalanan pesawat dengan rute nonstop, maka Timnas Indonesia harus menjalani perjalanan mencapai 15 jam 40 menit.

Melihat kondisi yang akan dialami anak asuh Shin Tae-yong itu membuat PSSI mengambil langkah demi mengantisipasi hal tersebut.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:21
01:44
01:05
06:55
07:24
28:50
Viral