Roberto Mancini dan Timnas Indonesia.
Sumber :
  • AFP/MARCO BERTORELLO dan PSSI

Roberto Mancini Pernah Blak-blakan Sorot 4 Pemain Timnas Indonesia, Skuad Asuhan Shin Tae-yong Itu sampai Disebut…

Selasa, 6 Agustus 2024 - 14:51 WIB

"Nomor tujuh, sepuluh, enam, dan 23. Boleh kamu bantu saya menulis nama mereka?" kata Hamdan menirukan ucapan Roberto Mancini dan Fausto Salsano.

Keempat pemain yang dimaksud Mancini adalah nomor tujuh Marselino Ferdinan, Justin Hubner (10), Ivar Jenner (enam), dan Nathan Tjoe-A-On (23).

“Saya pun membantu menuliskan nama-nama pemain tersebut ke catatan Mr. Fausto Salsano,” ungkap Hamdan.

Keempat pemain yang disorot Mancini merupakan langganan Timnas Indonesia. Mereka pun diprediksi bakal masuk skuad Garuda saat bersua Arab Saudi, kecuali Hubner.

Hubner dipastikan absen karena harus menjalani sanksi larangan main satu pertandingan. Penyebabnya akumulasi kartu yang didapat ketika menghadapi Filipina, 11 Juni lalu. (dwi/fan)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:05
04:58
02:45
02:08
05:28
03:12
Viral