Shin Tae-yong dan pemain Timnas Indonesia.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews

Shin Tae-yong Tak Takut Timnas Indonesia Lawan Australia, Blak-blakan Sebut Anak Asuhnya itu Sebenarnya Lebih...

Kamis, 5 September 2024 - 07:22 WIB

Coach Shin bahkan menegaskan siapa pun yang menjadi peringkat 1 atau 2 grup C nantinya sebenarnya tidak penting menurutnya.

"Target saya adalah mencapai posisi 3 atau 4. Akan bagus jika bisa mendapatkan dua tiket. Jika tidak, kami akan bermain di playoff dengan tiket 0.5. Jadi tim peringkat 1 atau 2, siapa pun itu, tidak masalah bagi kami," jelasnya.

Sementara itu, jika Timnas Indonesia ingin memastikan langsung lolos ke Piala Dunia 2026, skuad Garuda harus mengumpulkan poin maksimal 30 agar bisa menjadi juara grup atau runner up.

Namun jika melihat di atas kertas memang tampaknya akan sulit untuk mengunci posisi 1 atau 2 karena di Grup C ada Jepang dan Australia yang memiliki kualitas hebat.

Belum lagi Arab Saudi, serta Bahrain yang pernah mengalahkan Garuda dengan skor 10-0.

Atas dasar inilah langkah paling realistis adalah dengan menargetkan Timnas Indonesia berada di posisi empat besar, sehingga nantinya bisa memperpanjang harapan ke Piala Dunia melalui kualifikasi putaran keempat.

Di sisi lain, Shin Tae-yong bersama Timnas Indonesia U-23 sendiri sebenarnya pernah mengalahkan Australia di ajang Piala Asia U-23 2024.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:08
05:28
03:12
02:37
04:52
03:22
Viral