Pemain Timnas Indonesia Justin Hubner.
Sumber :
  • AFC

Suporter Thailand Tegur Keras Justin Hubner yang Ledek Malaysia Bukan Lagi Level Timnas Indonesia, Diminta Berikan Hormat Buat Harimau Malaya

Selasa, 17 September 2024 - 16:30 WIB

Pascalaga menghadapi Australia, sosok Justin Hubner jadi sorotan di media sosial setelah berikan komentar pedas buat Malaysia.

Komentar tersebut ia lontarkan di kolom akun Instagram @Vibebals yang memposting ulang unggahan Onefootball.my soal kekalahan Timnas Indonesia dari Malaysia di Gelora Bung Karno.

Sebagai informasi, Timnas Indonesia memang sempat kalah 2-3 dari Malaysia di Stadion Gelora Bung Karno dalam Kualifikasi Piala Dunia 2022 lalu.

Akun Onefootball.my menyinggung kekalahan tersebut dan menyebut Australia serta Jepang bisa belajar dari mereka untuk kalahkan skuad Garuda.

Justin Hubner pun berikan respons dan menuliskan, "Beberapa negara harus menerima jika mereka bukan lagi level kita," di postingan Vibebals.

Komentar Justin Hubner tersebut sontak mendapat sorotan tajam termasuk dari suporter Thailand.

Salah satu akun supporter Thailand, @ThaiFootballs mengkritik ucapan Justin Hubner dan meminta bintang Timnas Indonesia tersebut harus menghargai orang lain.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:09
02:18
02:44
01:52
03:52
04:05
Viral