Timnas Indonesia U-16 Alami Kekalahan di Laga Perdana Pinatar Supercup 2024.
Sumber :
  • PSSI

Timnas Indonesia U-16 Alami Kekalahan di Laga Perdana Pinatar Supercup 2024

Kamis, 19 September 2024 - 02:06 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Timnas Indonesia U-16 mengalami kekalahan ada laga perdana Pinatar Supercup 2024. 

Timnas Indonesia U-16 kalah dari Swiss di Stadion Pinatar Arena, Mucia, Rabu (18/9/2024) malam WIB. 

Pada pertandingan tersebut, Timnas Indonesia U-16 kalah dengan skor 0-2 dari Swiss. 

Di laga ini, pelatih Nova Arianto menurunkan pemain berbeda dari Piala AFF U-16 bulan lalu. 

Kali ini, I Putu Panji keluar sebagai kapten tim. 

Di sisi lain, Mathew Baker pun diturunkan menjadi sebelas pertama pada pertandingan ini.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
43:11
04:17
01:49
02:45
04:20
Viral