Timor Leste tak andalkan pemain keturunan Australia di kualifikasi Piala Asia U-20 2025.
Sumber :
  • AFC

Dikalahkan Timnas Indonesia U-20, Ini Penyebab Timor Leste Tak Andalkan Pemain Keturunan Australia di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025

Sabtu, 28 September 2024 - 11:15 WIB

Dirinya langsung diganti saat laga baru berjalan selama 35 menit di babak pertama.

Hal itu tentu menimbulkan sejumlah tanda tanya terkait alasan sang pelatih jarang memberikan menit bermain untuk pemain keturunan tersebut.

Pelatih Timor Leste U-20, Gopal Krishnan akhirnya angkat bicara terkait keputusannya yang jarang menurunkan Tiago William.

Gopal Krishnan beralasan bahwa Tiago William baru bergabung bersama tim berjuluk The Little Samba itu selama tiga hari sejak masa persiapan di Bali.

"Yang pertama, dia tidak berlatih dengan kita lama. Dia hanya berlatih dengan kita tiga hari," ujar Gopal Krishnan usai laga di Stadion Madya GBK, Jumat (27/9/2024).

"Sejujurnya, ketika kita pergi ke Bali, dia hanya berlatih dengan kita selama tiga hari," tambahnya.

Alih-alih mengambil risiko, Gopal pun menyebut jika dirinya lebih memilih untuk menurunkan para pemain asli Timor Leste.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:57
01:46
03:28
04:08
01:01
00:59
Viral