Media China Sebut Naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Tak Sah, Bakal Laporkan Timnas Indonesia ke AFC Jika Tetap Diturunkan di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Sumber :
  • fctwente.nl

Media China Sebut Naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Tak Sah, Bakal Laporkan Timnas Indonesia ke AFC Jika Tetap Diturunkan di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Kamis, 3 Oktober 2024 - 20:57 WIB

Mees Hilgers dan Eliano Reijnders sendiri sudah resmi menjadi WNI sejak 30 Oktober lalu, di mana keduanya telah mengucapkan sumpah kewarganegaraan Republik Indonesia di Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Brussels.

Namun menurut media China, 163.com, proses naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders dianggap tidak sah.

Pasalnya, media tersebut menganggap durasi cepat proses naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders sebagai tindakan tidak lazim.

Selain itu, 163.com juga menyoroti proses pengambilan sumpah WNI Mees Hilgers dan Eliano Reijnders yang tidak dilakukan di Indonesia.

Mees Hilgers dan Eliano Reijnders
Sumber :
  • PSSI

 

Hal ini menurut 163.com sebagai sebuah pelanggaran dan menganggap proses naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders tidak sah.

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:49
02:03
02:10
01:29
07:12
02:14
Viral