Manajer Timnas Indonesia Sumardji respons kabar diremehkan Bahrain.
Sumber :
  • tvonenews.com - Ilham Giovani

Suporter Bahrain Ungkit Kemenangan 10-0 atas Timnas Indonesia, Sumardji Justru Bersyukur Skuad Garuda Diremehkan: Alhamdulillah

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 20:07 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Ketua Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji, memberikan respons menohok soal suporter Bahrain yang menebar pyswar jelang laga kontra Timnas Indonesia.

Timnas Indonesia sendiri dijadwalkan akan melakoni laga kontra Bahrain dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Kamis (10/10/2024) di Bahrain National Stadium.

Kedua kesebelasan berambisi untuk kembali meraih poin demi harapan bisa lolos ke Piala Dunia 2026.

Jelang laga itu, suporter Bahrain kedapatan memberikan pyswar kepada pasukan Garuda.

Suporter tuan rumah itu kedapatan kembali menyindir terkait Bahrain yang pernah mengalahkan Timnas Indonesia dengan skor telak di masa lalu.

Saat itu, tim berjuluk The Reds pernah mengalahkan skuad Garuda dengan sepuluh gol tanpa balas dalam Kualifikasi Piala Dunia 2014 silam.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:49
04:20
02:57
01:42
02:59
01:37
Viral