Mees Hilgers berlatih untuk pertama kalinya bersama Timnas Indonesia.
Sumber :
  • PSSI

Besok Timnas Indonesia Main, Ini Jadwal Lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2026 Putaran Ketiga Wakil Asia

Rabu, 9 Oktober 2024 - 19:04 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Jadwal lengkap pertandingan matchday ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, di mana Timnas Indonesia bakal tampil esok hari kontra Bahrain.

Seperti diketahui, sebanyak 18 negara di Asia termasuk Timnas Indonesia akan memainkan laga ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Kamis (10/10).

Dari Grup A, dua tim yang belum terkalahkan, Uzbekistan dan Iran akan bertemu di Stadion Milliy pada pukul 21.00 WIB.

Selain itu, dua pertandingan lain di Grup A juga akan dimainkan pada hari yang sama pada pukul 23.00 WIB, antara Qatar melawan Kirgistan dan Uni Emirat Arab melawan Korea Utara.

Beralih ke Grup B, pada pukul 21.00 WIB, Yordania akan melawan Korea Selatan yang kemungkinan tidak diperkuat Son Heung-min karena masih cedera.

Oman dan Kuwait akan bertanding di Kompleks Olahraga Sultan Qaboos pada pukul 23.00 WIB. 

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:44
01:11
03:29
02:06
02:58
03:41
Viral