Sumber :
- AFC
Malaysia, Thailand hingga Vietnam Sampai Pasang Badan, Minta AFC Jangan Ulangi Ini Lagi kepada Timnas Indonesia
Minggu, 13 Oktober 2024 - 10:07 WIB
Maka dari itu, Thailand meminta agar AFC tidak memberikan wasit asal Timur Tengah untuk memimpin laga negara Arab saat bersua tim ASEAN.
“AFC harus berhenti menggunakan wasit Asia Barat untuk mengontrol pertandingan di mana tim-tim di kawasan ini bersaing dengan tim-tim Asia Tenggara,” paparnya.
Timnas Indonesia masih akan melanjutkan perjalanan mereka di Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan menghadapi China di Qingdao Youth Football Stadium, Selasa (15/10/2024).
(han)