Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Sumber :
  • PSSI

Media China Soroti Kedatangan Timnas Indonesia yang Lebih Awal, Dibuat Kaget Hal Ini Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026

Minggu, 13 Oktober 2024 - 23:33 WIB

Sementara itu, laga kontra China sendiri bisa jadi kesempatan emas buat Timnas Indonesia dalam meraih kemenangan perdana.

Pasalnya secara statistik, China sedang dalam tren negatif lantaran belum pernah menang dari tiga pertandingan terakhir Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Berbanding terbalik dengan Timnas Indonesia yang mampu torehkan hasil imbang beruntun dari tiga pertemuan dan membuat mereka bertengger di urutan lima klasemen Grup C. 

Sedangkan China yang belum meraih poin, berada di posisi juru kunci di bawah Timnas Indonesia.

Sebagai informasi, di Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketiga ini hanya ada dua tim yakni peringkat pertama dan kedua yang berhak lolos langsung ke putaran final.

Sedangkan dua tim di peringkat ketiga dan keempat bakal tampil di putaran keempat kualifikasi untuk lakoni fase playoff.

(sub)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:25
07:09
03:29
03:25
01:03
03:12
Viral