Jay Idzes dan Thom Haye.
Sumber :
  • AFC

Mengapa Pemain Keturunan seperti Jay Idzes dan Thom Haye Tak Perlu Jalani Trial di Timnas Indonesia Senior? Ini Kata PSSI

Minggu, 27 Oktober 2024 - 22:33 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Anggota Exco PSSI, Arya Sinulingga menjawab pertanyaan soal apakah pemain keturunan yang akan dinaturalisasi untuk Timnas Indonesia senior perlu melakukan trial.

PSSI terus berupaya memperkuat Timnas Indonesia dengan salah satu caranya mencari pemain-pemain keturunan dari seluruh dunia untuk kemudian dinaturalisasi.

Beberapa pemain bahkan langsung memberikan efek positif bagi Timnas Indonesia di kancah sepak bola Asia, seperti Jay Idzes, Ragnar Oratmangoen, Thom Haye, dan Calvin Verdonk.

Terbaru, ada nama Mees Hilgers dan Eliano Reijnders yang baru saja menjalani debut bersama Timnas Indonesia di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Saat ini, skuad Garuda sedang menunggu proses naturalisasi bek FC Copenhagen, Kevin Diks yang diproyeksikan bisa bermain pada FIFA Matchday 2025 mendatang.

Dalam sebuah podcast bersama manajer Timnas Indonesia, Sumardji di channel YouTube-nya, Arya Sinulingga mendapat pertanyaan dari seorang netizen apakah pemain keturunan harus melalui trial.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:23
08:25
07:39
08:39
07:35
10:00
Viral