Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong alias STY dalam sesi wawancara.
Sumber :
  • tvOnenews.com/Julio Trisaputra

Media Vietnam Ketar-ketir Tahu Timnas Indonesia Ditukangi Shin Tae-yong di Piala AFF 2024: Menambah Kesulitan Golden Star

Kamis, 31 Oktober 2024 - 10:40 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Media Vietnam dibuat ketar-ketir setelah tahu Timnas Indonesia akan ditukangi Shin Tae-yong di ajang Piala AFF 2024 yang dimulai pada 8 Desember 2024 hingga 5 Januari 2025.

Skuad Garuda sendiri tergabung di Grup B bersama Vietnam, Filipina, Myanmar, dan Laos pada gelaran Piala AFF 2024 tersebut.

Kiprah Timnas Indonesia di Grup B Piala AFF 2024 diawali dengan bertandang ke Myanmar di Thuwunna Stadium, Yangon, pada 9 Desember 2024.

Setelah itu, Timnas Indonesia akan menjamu Laos pada 12 Desember 2024, kemudian bertandang ke markas Vietnam (15/12/2024) dan menjamu Filipina (21/12/2024).

Baru-baru ini, PSSI memastikan bahwa Shin Tae-yong akan memimpin Timnas Indonesia di Piala AFF 2024 di tengah kesibukan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Piala AFF 2024 berlangsung cukup berdekatan dengan jadwal pertandingan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia yang dilakoni Timnas Indonesia.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:11
03:27
09:23
08:29
02:18
04:09
Viral