Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2024.
Sumber :
  • tvOnenews.com/Wildan Mustofa

Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2024: Marselino Ferdinan dkk Sanggup Bawa Garuda Juara untuk Pertama Kalinya?

Jumat, 22 November 2024 - 08:58 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Timnas Indonesia akan segera mentas di ajang Piala AFF 2024 yang bergulir pada akhir tahun ini mulai 8 Desember 2024 hingga 5 Januari 2025.

Pada turnamen sepak bola antarnegara Asia Tenggara itu, Timnas Indonesia tergabung di Grup B bersama sang rival bebuyutan yakni Vietnam, kemudian Filipina, Myanmar, dan Laos.

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memastikan bahwa dirinya akan memakai skuad U-22 yang dikombinasikan dengan beberapa pemain senior dan abroad dalam ajang tersebut.

Meski belum diumumkan secara resmi, 22 nama yang dipanggil Shin Tae-yong sudah bermunculan setelah Persib Bandung menjadi klub pertama yang mengonfirmasi tiga pemainnya.

Shin Tae-yong dipastikan tangani Timnas Indonesia di Piala AFF 2024
Sumber :
  • tvonenews.com - Julio Tri Saputra

 

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:02
03:01
02:57
02:35
05:18
01:38
Viral