Sumber :
- Antara
Kejujuran Hajime Moriyasu, Pelatih Jepang Itu Pernah Bicara tentang Pemain Timnas Indonesia yang Menurutnya...
Selasa, 3 Desember 2024 - 22:09 WIB
Hasil positif ini membuat Timnas Indonesia melejit ke peringkat 3 klasemen Grup C, di bawah Australia dan Jepang.
Dari segi poin Timnas Indonesia sama dengan Australia (6). Skuad Garuda hanya terpaut selisih gol.
Dengan begitu peluang untuk lolos langsung ke Piala Dunia 2026 mendampingi Jepang masih terbuka, asalkan Timnas Indonesia terus konsisten tampil apik.
Sumber :
- Zaro Ezza Syachniar-Antara
Hal ini sebelumnya pernah diprediksi Pelatih Jepang Hajime Moriyasu. Ia melihat bahwa Timnas Indonesia merupakan tim kuda hitam di Grup C.
Akan tetapi menurutnya skuad Garuda adalah kekuatan baru yang wajib diwaspadai, bahkan bukan tidak mungkin Timnas Indonesia lolos langsung ke Piala Dunia 2026 mendampingi Jepang.