Line Up Timnas Indonesia Vs Myanmar.
Sumber :
  • tvOnenews/Wildan Mustofa

Starting Line Up Timnas Indonesia Vs Myanmar: Termasuk Rafael Struick, Pemain Abroad Kompak Hiasi Bangku Cadangan

Senin, 9 Desember 2024 - 18:39 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - AFF merilis daftar susunan pemain Timnas Indonesia vs Myanmar satu jam sebelum pertandingan berlangsung.

Tampil perdana di Piala AFF 2024, Timnas Indonesia akan menghadapi Myanmar.

Pertandingan perdana Grup B ini berlangsung di Stadion Thuwanna, Yangon, Senin (9/12/2024). 

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong meramu skuad dengan menyerahkan ban kapten pada Muhammad Ferarri. 

Namun beberapa pemain abroad justru disimpan di bangku cadangan seperti Asnawi Mangkualam, Ronaldo Kwateh, dan Rafael Struick yang memang baru bergabung dengan Timnas Indonesia.

Berbeda dari biasanya, kali ini Timnas Indonesia menggunakan skema 4-4-2. 

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral