Marselino Ferdinan di Laga Timnas Indonesia Vs Laos.
Sumber :
  • Facebook Federasi Sepak Bola Laos

Timnas Indonesia Dipastikan Gagal Lolos ke babak Semifinal Piala AFF 2024 meski Menang Atas Filipina di Laga Pemungkas Grup B, Kok Bisa?

Kamis, 19 Desember 2024 - 13:54 WIB

Dengan demikian, pasukan Shin Tae-yong wajib menang di pertandingan terakhir melawan Filipina untuk mengunci satu tiket lolos ke semifinal.

Akan tetapi, ada situasi yang membuat Indonesia bisa gagal lolos ke semifinal meski berhasil meraih kemenangan atas The Azkals.

Vietnam Vs Timnas Indonesia pada Laga Piala AFF 2024 di Stadion Viet Tri pada Minggu (15/12/2024)
Sumber :
  • PSSI

 

Di Piala AFF 2024 ini, kriteria yang digunakan untuk menentukan posisi adalah head to head atau hasil pertemuan kedua tim.

Saat ini, Timnas Indonesia, Vietnam, dan Myanmar sama-sama masih memiliki peluang untuk lolos ke babak semifinal Piala AFF 2024.

Ketiga tim tersebut berpeluang memiliki poin yang sama yakni 7 jika Indonesia mengalahkan Filipina dan Myanmar menang atas Vietnam.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:10
04:24
24:45
05:05
10:53
02:55
Viral