Shin Tae-yong, pelatih Timnas Indonesia.
Sumber :
  • Kolase

Jangan Harap Timnas Indonesia Bisa Dapat Emas di SEA Games 2025, Coach Justin Ingatkan Shin Tae-yong...

Kamis, 26 Desember 2024 - 12:24 WIB

tvOnenews.com - Coach Justin beri pesan tegas untuk Shin Tae-yong soal peluang Timnas Indonesia di ajang SEA Games 2025.

Meski masih ada waktu sekitar 1 tahun untuk persiapan SEA Games 2025 bagi Timnas Indonesia, Coach Justin sudah mewanti-wanti Skuad Garuda.

Bahkan Coach Justin mengingatkan bahwa Timnas Indonesia bisa bernasib buruk seperti di AFF 2024.

Belakangan ini Shin Tae-yong memang sedang dibanjiri komentar negatif usai Timnas Indonesia tersingkir dari AFF 2024 gara-gara kalah melawan Filipina.

Secara keseluruhan, penampilan Timnas Indonesia selama AFF 2024 juga dinilai kurang memuaskan dengan hanya meraih 1 kali menang, 1 kali imbang, dan 2 kali kalah.

Coach Justin menegaskan, penampilan buruk Timnas Indonesia sebenarnya bukan salah pemain sepenuhnya.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
11:25
17:08
03:28
09:00
03:35
03:43
Viral