Patrick Kluivert, calon pelatih Timnas Indonesia pengganti Shin Tae-yong.
Sumber :
  • AFC Ajax

Waduh! Media Curacao Bocorkan Taktik Buruk Calon Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert yang Pernah Dibantai Bahrain 0-4 hingga Disebut Teroris 

Selasa, 7 Januari 2025 - 03:50 WIB

Bersama Curacao, pelatih asal Belanda itu gagal membawa negara tersebut melaju ke putaran final Piala Dunia 2018.

Baru-baru ini, salah satu media Curacao di akun X  yakni @Curacaofootbal1 membocorkan bahwa taktik Patrick Kluivert sangat buruk saat jadi pelatih Curacao.

"Dalam hal perekrutan, dia bagus. Para pemain yang bergabung dengan kami pada tahun 2015 hanya bergabung karena dia adalah pelatihnya," tulis @Curacaofootbal1.

"Namun, taktiknya buruk sekali. Selama pertandingan, para pemain kami tampak kebingungan, dan kami hanya bisa menang tipis melawan pulau-pulau yang bahkan tidak memiliki liga semi-profesional," tambahnya.

Kemudian pada Mei 2021, Patrick Kluivert kembali menangani Curacao sebagai pelatih sementara, sambil menggantikan Guus Hiddink yang terkena COVID-19. 

Namun, dia hanya menang 1 kali dan kalah 4 kali, dalam pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2022. Dalam ajang itu, ia melakukan eksperimen pada penempatan pemain.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
21:38
03:32
02:36
02:52
07:27
01:20
Viral