Respons Berkelas Jay Idzes Usai Tahu Shin Tae-yong Tinggalkan Timnas Indonesia, Bang Jay Kami Menulis Sejarah Bersama!.
Sumber :
  • PSSI

Respons Berkelas Jay Idzes Usai Tahu Shin Tae-yong Tinggalkan Timnas Indonesia, Bang Jay: Kami Menulis Sejarah Bersama!

Selasa, 7 Januari 2025 - 14:23 WIB

Proses administratif terkait pemecatan ini telah selesai. 

“Pak Mardji sudah bertemu Coach Shin pagi tadi untuk menyampaikan surat resmi terkait penghentian kerja sama ini. Coach Shin juga telah menerima dokumen tersebut, dan langkah-langkah berikutnya akan dilakukan sesuai prosedur,” jelas Erick Thohir.

Sementara itu, Jay Idzes, salah satu pemain Timnas Indonesia, mengungkapkan rasa terima kasihnya kepada Shin Tae-yong melalui Instagram Stories. 

Jay Idzes beri reaksi atas pemecatan Shin Tae-yong sebagai pelatih Timnas Indonesia
Sumber :
  • PSSI

 

Dalam pesannya, Jay mengenang kebersamaan yang telah terjalin dengan pelatih asal Korea Selatan itu.

“Coach, terima kasih atas semua kenangan indah yang telah kita ciptakan bersama Timnas Indonesia. Kita telah menulis sejarah bersama, dan saya sangat menghargai setiap momen yang kita lalui,” tulis Jay pada Senin, 6 Januari 2025.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:11
01:14
01:09
11:06
02:21
21:38
Viral