FIFA ikut soroti perkenalan Patrick Kluivert sebagai pelatih baru Timnas Indonesia.
Sumber :
  • Instagram/fifaworldcup

Media Vietnam Singgung Karier Kepelatihan Patrick Kluivert yang Resmi jadi Pelatih Baru Timnas Indonesia 

Rabu, 8 Januari 2025 - 23:10 WIB

tvOnenews.com - Rabu (8/1/2025) PSSI resmi mengumumkan penandatanganan pelatih Patrick Kluivert yang akan menggantikan Shin Tae-yong untuk memimpin Timnas Indonesia ke tahap selanjutnya. 

Sebelumnya, jurnalis Italia Fabrizio Romano sudah lebih dulu membocorkan informasi kontrak Kluivert bersama Timnas Indonesia.

Patrick Kluivert dikabarkan akan berada di Indonesia pada 11 Januari, kemudian menghadiri acara penandatanganan kontrak dan perkenalan pada 12 Januari.

{{imageId:312958}} 

Menurut informasi, kontrak antara PSSI dan pelatih Patrick Kluivert akan berdurasi 2 tahun. 

Peresmian Kluivert ini pun turut mengundang reaksi dari media Vietnam Thethao247.

“Patrick Kluivert merupakan salah satu striker terkenal di dunia sepakbola pada akhir tahun 1990-an,” tulis Thethao247. 

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:06
04:32
01:23
03:07
02:33
04:17
Viral