Sumber :
- Kolase
Datang di Momen Kritis, Patrick Kluivert Harus Terima Kenyataan Pahit Jelang Laga Krusial Timnas Indonesia, Coach Justin: Poin Minusnya...
Minggu, 12 Januari 2025 - 19:57 WIB
Menurut Coach Justin, masalah terbesar yang dihadapi Patrick Kluivert adalah waktu persiapan yang terbatas.
"Sebenarnya yang paling kendala atau yang paling minus adalah dia tidak punya waktu lagi, banyak waktu untuk melakukan pertandingan persahabatan," ungkap Coach Justin dilansir dari kanal YouTube The Haye Way pada Minggu (12/1/2025).
Sumber :
- Instagram @shintaeyong777 - Instagram @coachjustinl - Instagram @patrickkluivert9
Waktu yang semakin menipis menjadi kendala besar bagi Kluivert, yang harus mempersiapkan tim dengan sangat cepat.
"Tidak ada waktu, itu poin minusnya," tegas Coach Justin.
Meskipun begitu, Coach Justin tetap optimistis Kluivert dan para pemain Timnas Indonesia bisa mengatasi masalah waktu ini.