Mantan Pelatih Timnas, Shin Tae-yong..
Sumber :
  • Instagram/shintaeyong7777

Pantas Shin Tae-yong Dapat Ucapan Terima Kasih dari Patrick Kluivert, Warisannya di Timnas Indonesia Tak Main-main

Jumat, 17 Januari 2025 - 07:11 WIB

“Kini, ada kemungkinan untuk memiliki para pemain Indonesia di Eropa,” kata Kluivert dalam wawancara dengan media Belanda, Telegraaf, pada pekan lalu.

Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert
Sumber :
  • X- Timnas Indonesia

 

Dalam wawancara yang sama, Kluivert juga berterima kasih kepada Shin Tae-yong karena telah membuka peluang skuad Garuda ke Piala Dunia 2026.

“Terima kasih kepada pendahulu saya, Shin Tae-yong, kami jadi punya kesempatan untuk mencapai Piala Dunia di Amerika, Meksiko, dan Kanada,” tuturnya.

Sebagai informasi, Timnas Indonesia kini ada di peringkat ketiga Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia dengan raihan enam poin dari enam laga.

Untuk lolos langsung ke putaran final, skuad Garuda perlu finis di dua besar, yang kini ditempati oleh Australia dan hanya berjarak satu poin.

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:52
10:14
01:07
04:54
01:50
07:48
Viral