Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com

Line Up Patrick Kluivert Bakal Berbeda dari Shin Tae-yong, Pelatih Timnas Indonesia Itu Bakal Tinggalkan Pemain-pemain Ini

Minggu, 19 Januari 2025 - 19:53 WIB

Karena tanpa atau jarang bermain, kematangan teknik, mentalitas, hingga pengambilan keputusan  pemain tak terasah dengan baik.

Pernyataan ini setidaknya akan sedikit memprediksi nama-nama yang dulu jarang bermain di klubnya tapi selalu dipanggil ke timnas zaman Shin Tae-yong tak akan terjadi lagi di era Patrick Kluivert.

Sebagai contoh, Pratama Arhan dulu selalu dipanggil Shin kendati mantan pemain PSIS Semarang itu hanya bermain empat kali selama berseragam Tokyo Verdy dan hanya bermain selama empat menit bersama Suwon FC.

Oleh karena itu, Arhan memilih hijrah ke Thailand, kompetisi dengan level lebih rendah dari Jepang dan Korea Selatan, untuk membela Bangkok United demi jam terbang tinggi.

Setelah didatangkan Bangkok pada 7 Januari, debut yang dinanti Arhan tak berlangsung lama seperti di dua klub sebelumnya.

Karena lima hari setelah diresmikan, pemilik caps terbanyak di timnas pada era Shin itu, ia langsung debut pada laga penting melawan Buriram United.

Arhan masuk pada menit ke-80 dan masuknya dia turut memberikan dampak besar pada gol kemenangan Bangkok yang diciptakan Nitipong Selanon (90+2').

Debut Arhan di Bangkok berlangsung manis karena memberikan kekalahan pertama bagi Buriram musim ini. Bangkok pun memangkas jarak menjadi enam poin dari Buriram di puncak klasemen.(ant/lgn)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:08
10:15
01:40
02:37
01:56
04:07
Viral