Timnas Futsal Indonesia rayakan gelar juara bersama Timnas Indonesia.
Sumber :
  • Instagram Timnas Indonesia

Resmi! Timnas Indonesia Umumkan Skuad untuk Lawan Argentina, Arab Saudi dan Jepang di Turnamen Futsal 4 Nations World Series 2025 

Senin, 20 Januari 2025 - 12:50 WIB

Timnas Futsal Indonesia uji coba lawan Arab Saudi hingga Argentina
Sumber :
  • tvonenews.com - Ilham Giovani

 

"16 pemain terbaik telah terpilih untuk membela Garuda di ajang 4 Nations World Series 2025! Mereka adalah bukti nyata dari perjalanan panjang dan kerja keras yang membawa semangat juang futsal Indonesia ke panggung internasional," bunyi keterangan resmi @timnasfutsal.

"Pemanggilan ini adalah momen penting yang menunjukkan bagaimana futsal terus berkembang, saling bersinergi untuk melahirkan bintang-bintang yang siap mengharumkan nama bangsa. Kini, saatnya seluruh Insan Futsal bersatu mendukung Timnas Futsal Indonesia!," tambahnya.

Turnamen futsal 4 Nations World Series 2025 ini akan dilangsungkan di Jakarta International Velodrome, Jakarta pada 30 Januari hingga 2 Februari 2025.

Nantinya, Timnas Indonesia akan diuji oleh tim-tim elite dunia seperti Argentina, Arab Saudi, dan Jepang. 

Turnamen 4 Nations World Series 2025 ini sendiri menjadi ajang pemasanan Timnas Indonesia menuju Piala Asia Futsal 2026.

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:54
07:23
04:18
05:59
01:56
05:46
Viral