Foto Patrick Kluivert dan Erick Thohir.
Sumber :
  • tvOnenews-Ilham Giovani

Bakal Coret 8 Pelatih Lokal, Ketum PSSI Erick Thohir Akhirnya Jujur soal Asisten Patrick Kluivert di Timnas Indonesia

Selasa, 21 Januari 2025 - 21:00 WIB

 

Setelah itu, Kluivert akan menambah lagi asisten dari Belanda untuk sinkronisasi dengan timnas U-17, U-20, dan U-23.

 

Menurut Erick ini menjadi upaya PSSI untuk mendongkrak kualitas pelatih lokal. Ia mencontohkan kiprah pelatih-pelatih lokal, dengan adanya pelatih Nova Arianto di timnas U-17 dan pelatih Indra Sjafri di timnas U-20.

 

"Program lainnya kita lihat di Liga 2 itu kan dilarang adanya pelatih asing, semua pelatih Indonesia. Beri kesempatan talenta terbaik yang ada di Indonesia. Ini juga untuk menjadi bagian membangun tim nasional secara menyeluruh yang kita harapkan ini menjadi sebuah konsekuensi daripada program-program kita," imbuhnya.

 

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:19
15:10
01:43
01:18
11:40
02:59
Viral