Mantan Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong..
Sumber :
  • PSSI

Akhirnya Terungkap, Ini Alasan Shin Tae-yong Belum Tanda Tangani Surat Pemecatan dari PSSI: Masih Negosiasi untuk...

Rabu, 22 Januari 2025 - 14:19 WIB

Pemecatan Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia memang masih menjadi polemik di media sosial.

Banyak yang menilai PSSI salah mengambil langkah memecat pelatih asal Korea Selatan tersebut.

Tidak bisa dipungkiri, rekam jejak Shin Tae-yong bersama Timnas Indonesia memang terbilang cukup mentereng.

Meski belum berhasil mempersembahkan trofi juara, Shin Tae-yong mampu torehkan 26 kemenangan dan 14 hasil imbang dari total 57 pertandingan bersama Skuad Garuda.

Tidak sampai disitu, Shin Tae-yong juga berhasil membawa Timnas Indonesia pecahkan rekor dengan mengalahkan Arab Saudi untuk pertama kali dalam sejarah di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 bulan November lalu.

Selain itu, Shin Tae-yong juga mampu membuat ranking FIFA Timnas Indonesia melejit naik usai torehkan sejumlah kemenangan.

STY berhasil membawa Timnas Indonesia yang sebelumnya berada di peringkat 173 ranking FIFA meroket naik hingga berada di urutan ke-125. (aes)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral