Gelandang Feyenoord, Delano van der Heijden.
Sumber :
  • Instagram - Delano van der Heijden

Gelandang Serang Feyenoord Tertarik Bela Timnas Indonesia, Beri Isyarat Ingin Dikontak PSSI untuk Dinaturalisasi

Kamis, 23 Januari 2025 - 12:39 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Gelandang Feyenoord, Delano van der Heijden tertarik untuk dinaturalisasi dan membela Timnas Indonesia.

Hal ini disampaikan oleh YouTuber yang juga rajin interview dengan para pemain keturunan Indonesia di Belanda, Yussa Nugraha.

Dalam podcast yang tayang di channel YouTube milik Anggota Exco PSSI, Arya Sinulingga, Yussa Nugraha mengaku baru pulang dari Belanda.

Di Negeri Kincir Angin tersebut, Yussa Nugraha sempat bertemu beberapa pemain keturunan Indonesia, salah satunya  Delano van der Heijden.

"Saya bertemu Deliano, gelandang Feyenoord di tim U-21. Tapi dia sangat bagus. Posisinya adalah gelandang serang," ujar Yussa.

Pada saat di Belanda, dia sempat bertanya kepada Delano apakah tertarik untuk membela Timnas Indonesia.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:51
01:25
01:35
03:02
04:12
02:32
Viral