Disebut Jadi Otak Kepelatihan, Alex Pastoor Ternyata Langsung Setuju Tawaran Patrick Kluivert Tanpa Beritahu Akan Latih Timnas Indonesia.
Sumber :
  • Tangkapan Layar YouTube

Disebut Jadi Otak Kepelatihan, Alex Pastoor Ternyata Langsung Setuju Tawaran Patrick Kluivert Tanpa Beritahu Akan Latih Timnas Indonesia

Kamis, 23 Januari 2025 - 12:45 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Alex Pastoor mengenang kembali saat diajak oleh Patrick Kluivert untuk melatih Timnas Indonesia

Alex Pastoor dengan tangan terbuka mau membantu Patrick Kluivert sebagai asisten bahkan sebelum Patrick Kluivert menyebut negara tujuan mereka adalah Timnas Indonesia. 

"Patrick menghubungiku dan dia bertanya padaku apakah aku tertarik untuk mendampinginya menjadi pelatih tim nasional," kata Alex Pastoor dikutip dari kanal YouTube Ziggo Sports, Kamis (23/1/2025). 

Alex Pastoor mengaku menerima pinangan itu tanpa tahu bahwa dia akan melatih Timnas Indonesia. Dia menyebut lebih tertarik pada kesempatan untuk bekerja sama dengan Patrick Kluivert. 

"Dia tidak menyebutkan negaranya, saya langsung mengiyakan, tentu saja saya tertarik dengan itu," katanya. 

Sampai akhirnya Patrick Kluivert kembali menghubunginya dan menyebutkan bahwa dia akan melatih Timnas Indonesia bersama Denny Landzaat

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:51
01:25
01:35
03:02
04:12
02:32
Viral