Gerald Vanenburg dipilih jadi pelatih Timnas Indonesia U-23.
Sumber :
  • Instagram/geraldvanenburgofficial

Erick Thohir Jelaskan Alasan Pilih Gerald Vanenburg Jadi Pelatih Timnas Indonesia U-23 Sekaligus Asisten Patrick Kluivert

Jumat, 24 Januari 2025 - 22:17 WIB

Dengan menangani Timnas Indonesia U–23, Gerald Vanenburg diharapkan bisa meraih target yang tak mampu digapai Shin Tae-yong sebelumnya.

Banyak alumni Timnas Indonesia U-23 yang dipanggil ke Piala AFF 2024
Sumber :
  • AFC

 

Pada tahun lalu, Garuda Muda hampir lolos ke Olimpiade Paris 2024 setelah menjadi semifinalis di Piala Asia U-23 2024.

Namun sayang, serangkaian kekalahan dari Uzbekistan, Irak, dan Guinea membuat Marselino Ferdinan dan kolega harus menghentikan mimpinya.

Hal itu tidak mungkin diraih Vanenburg pada tahun depan karena kualifikasi untuk Olimpiade berikutnya adalah pada 2028.

Piala Asia U-23 2026 tidak menentukan tiket lolos ke Olimpiade berikutnya, yang akan digelar di Los Angeles.

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:43
02:21
00:51
01:11
03:42
02:24
Viral