Article Article
Timnas Indonesia Vs Arab Saudi.
Sumber :
  • AFC

Australia Mulai Panik Hadapi Timnas Indonesia? Penyerang Socceroos Ini Tak Bisa Tutupi Rasa Cemasnya Jelang Bertemu Pasukan Patrick Kluivert

Senin, 17 Maret 2025 - 16:44 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Penyerang Australia, Adam Taggart mulai cemas dengan kekuatan Timnas Indonesia jelang laga ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Australia akan menjalani laga berat dalam laga lanjutan Grup C saat menjamu Timnas Indonesia di Sydney Football Stadium pada Kamis (20/3/2025) sore WIB.

Timnas Indonesia datang dengan kekuatan baru karena kini Patrick Kluivert akan menjadi nahkoda baru yang menggantikan Shin Tae-yong pada Januari 2025 lalu.

Kemudian, skuad Garuda juga akan ketambahan empat pemain naturalisasi baru untuk menghadapi Australia, yaitu Ole Romeny, Emil Audero, Joey Pelupessy, dan Dean James.

Penyerang Australia, Adam Taggart
Penyerang Australia, Adam Taggart
Sumber :
  • Website Perth Glory

 

Adam Taggart mengakui bahwa melawan Timnas Indonesia tidak akan mudah di pertandingan nanti. Dia juga mengakui secara kualitas, Tim Merah Putih mengalami peningkatan.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:34
00:49
02:30
03:56
02:48
03:03
Viral