Si Kecil Gak Nafsu Makan, Amankah Konsumsi Temulawak?

Senin, 10 Juli 2023 - 13:00 WIB

Temulawak (Curcuma xanthorrhiza) merupakan tanaman herbal asli Indonesia yang kerap dimanfaatkan untuk mengobati berbagai masalah kesehatan. Tanaman ini masih kerabat dekat dengan kunyit.

Manfaat temulawak untuk kesehatan sudah sejak lama dikenal masyarakat Indonesia. 

Berkat kandungan berbagai senyawa alami di dalamnya, tanaman berkhasiat ini secara turun-menurun telah digunakan sebagai jamu atau obat herbal tradisional.

Tak hanya sebagai obat herbal, akar temulawak juga sering digunakan sebagai pewarna makanan, bumbu masakan, dan bahan campuran dalam produk kosmetik.

Di Indonesia sendiri, temulawak biasanya dikonsumsi dalam bentuk kering atau bubuk dan jamu atau teh herbal. Tanaman ini juga banyak diproduksi dalam bentuk suplemen.(awy)
 

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:28
02:06
02:17
04:11
01:08
01:11
Viral