Upacara Pengukuhan Kelompok Ahli BNN

Jumat, 1 Maret 2024 - 14:23 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Badan Narkotika Nasional (BNN) mengukuhkan 15 orang sebagai kelompok ahli yang bertugas membantu kepala BNN mengakselerasi pencegahan pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkotika. 

Kepala BNN Marthinus Hukom resmi mengangkat 15 orang untuk menjadi kelompok ahli BNN, ke-15 orang tersebut terdiri dari ahli di berbagai bidang seperti hubungan luar negeri, teknologi kesehatan, hukum hingga media sosial. 

Pengangkatan mereka bertujuan untuk membantu tugas dan fungsi kepala BNN,  khususnya akselerasi pelaksanaan kebijakan dan strategi nasional di bidang pencegahan pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkotika. 

Kepala BNN Marthinus Hukom juga meminta para ahli untuk memberikan kebijakan  setiap minggu atau bulan. (ayu) 

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:06
01:36
08:17
05:48
02:30
04:12
Viral