Pendapat Psikolog terkait Kasus Polwan Bakar Suami karena Judol

Kamis, 13 Juni 2024 - 11:49 WIB

Surabaya, tvOnenews.com - Polisi terus menggali fakta di balik kasus pembunuhan Briptu Rian yang tewas dibakar oleh sang istri yang juga sesama polisi Briptu FN,  termasuk kondisi psikologis pelaku yang menjadi latar belakang aksi kekerasan dalam rumah tangga. 

Terkait hal tersebut, Psikolog Universitas  Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya (UNTAG) I Gusti Ayu Agung Noviekayati menilai, kasus Polwan membakar sang suami di Mojokerto merupakan luapan emosi yang selama ini dipendam oleh pelaku. 

Ketidakstabilan psikologis pasca melahirkan diduga menjadi salah satu faktor.  Ditambah dengan kebiasaan suami yang bermain judi online diduga juga menjadi pemicu tindakan nekatnya. (ayu)

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:41
05:28
05:54
02:24
01:44
03:36
Viral