Menkominfo Ogah Tanggapi soal Dirinya Didesak Mundur

Sabtu, 29 Juni 2024 - 12:29 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi memastikan tidak ada indikasi terjadi kebocoran data usai Pusat Data Nasional (PDN) diretas.

Hal tersebut, kata dia, menjadi kesimpulan dari pertemuan antara Komisi I DPR RI dengan Kementerian Kominfo.

Demikian Budi Arie Setiadi dalam keterangannya usai Rapat Kerja dengan Komisi I DPR RI, Kamis (27/6/2021).

Selain itu, Menkominfo Budi diminta menanggapi perihal adanya petisi yang meminta dirinya mundur dari jabatannya. 

Menurut Menkominfo petisi tersebut adalah bagian dari hak masyarakat untuk bersuara.

"No comment kalau itu, itu haknya masyarakat bersuara," ucap Budi. (awy)

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:37
03:27
15:26
14:16
02:25
03:14
Viral