Kapal Nelayan di Belawan Sumut Hangus Terbakar, 1 Tewas dan 2 Orang Hilang

Kamis, 5 Agustus 2021 - 12:01 WIB

Kapal Motor (KM) United yang membawa 10 orang awak kapal terbakar di perairan Pulau Berhala, Kabupaten Serdangbedagai (Sergai) pada Selasa (3/8). Dalam peristiwa ini, satu orang dinyatakan meninggal dunia, sementara dua orang lainnya dinyatakan hilang,. Tragedi nahas ini berawal ketika kapal pencari ikan itu berangkat dari Pelabuhan Belawan menuju tempat pencarian ikan di sekitar Pulau Berhala.

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:18
07:15
01:33
02:23
01:10
01:21
Viral