Pihak Kampus Siapkan Sanksi Tegas Mahasiswa Pelaku Tawuran

Rabu, 30 Maret 2022 - 12:16 WIB

Gowa, Sulawesi Selatan - Kampus Universitas Islam Negeri atau UIN Alauddin Samata Kabupaten Gowa kini ditutup sementara. Seluruh aktivitas belajar mengajar dalam kampus ditiadakan dan digelar secara daring. 

Pasca bentrok dua kelompok mahasiswa di dalam kampus UIN Alauddin Makassar, Sulawesi Selatan aktivitas akademik dialihkan menjadi belajar secara daring selama seminggu. Pihak kampus juga masih mendalami kasus tersebut. Pihak kampus akan memberikan sanksi tegas terhadap para pelaku.

Mereka masih menyelidiki bentrokan antara mahasiswa di dalam kampus dan mengancam akan memberikan sanksi tegas dan hukum jika ada mahasiswa yang terbukti melakukan perusakan.

Sebelumnya, dua kelompok mahasiswa di UIN Alauddin Makassar terlibat bentrok kedua kelompok mahasiswa saling lempar batu di lapangan kampus. Menurut pihak kampus bentrokan dipicu masalah sepele sejumlah fasilitas kampus rusak beton program tersebut. (adh)

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:01
03:25:03
04:20
03:04
02:34
01:10
Viral