AWAS SALAH! INI CARA BERWUDHU YANG BENAR | religiOne tvOne

Senin, 4 Januari 2021 - 20:00 WIB

Jakarta, Klik Disini - AWAS SALAH! INI CARA BERWUDHU YANG BENAR | religiOne tvOne Wudhu merupakan salah satu syarat utama dalam menjalankan sholat. Umat muslim pun harus memerhatikan kesempurnaan wudhu agar ibadah sholat yang dijalankan tidak sia-sia dalam artian tidak sah lantaran tidak sempurna wudhunya. Allah berfirman, "Hai orang-orang yang beriman, apabila kalian hendak menger­jakan salat, maka basuhlah muka kalian dan tangan kalian sam­pai dengan siku, dan sapulah kepala kalian dan (basuh) kaki ka­lian sampai dengan kedua mata kaki." (QS. Al Maidah: 6) Sumber : Klik Disini Saksikan live streaming tvOne hanya di Klik Disini

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:16
04:59
02:32
03:31
01:55
08:31
Viral