Proyek terowongan cahaya di Jalan Tjilik Riwut Sampit yang sebentar lagi akan rampung dan akab menjadi destinasi wisata andalan Kabupaten Kotawaringin Timur..
Sumber :
  • Istimewa

Kota Sampit Akan Semakin Cantik Dengan Adanya Terowongan Cahaya

Jumat, 4 November 2022 - 12:21 WIB

Tidak hanya sekedar terowongan cahaya saja yang akan ada nanti. Tapi juga pusat keramaian dan kuliner juga akan dipusatkan di kawasan ini. Setiap akhir pekan kawasan itu akan dijadikan kawasan bebas kendaraan bermotor atau car free day (CFD).

Halikinnor berharap hal ini nantinya dapat mengundang banyak orang yang datang dan menciptakan transaksi ekonomi yang tinggi, sehingga berdampak baik bagi masyarakat Kotim.

Dan disisi lain, pembangunan terowongan cahaya ini dimaksud untuk mengubah citra di kawasan tersebut yang selama ini jelek dan gelap menjadi lebih baik.

Terowongan Cahaya ini panjangnya mencapai 3,5 kilometer. Untuk mewujudkannya, diperlukan sebanyak 192 tiang melengkung dan 18 tiang lurus. Disetiap tiang  dilengkapi lampu yang bisa berubah warna sebanyak lima warna cahaya. 

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:06
03:04
03:16
05:48
13:01
07:14
Viral