Tim gabungan percepatan penanganan rabies menyuntik kucing di permukiman.
Sumber :
  • Irwansyah

Pemda Sumbawa Barat Siagakan Tim Evakuasi Gabungan Antisipasi Kasus Gigitan HPR Selama Perayaan Idul Fitri

Senin, 2 Mei 2022 - 15:12 WIB

"Semua itu berkat sinergisitas para stake holder. Dinas pertanian mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang membantu dan bekerjasama dalam penanganan dan pengendalian rabies di KSB. Secara khusus terima kasih kepada Para Babinsa dan Babinkamtibmas pada masing-masing desa yang sudah memberikan pendampingan selama pelaksanaan kegiatan," ungkapnya. 

Ditambahkan, Dandim 1628/ SB, Letkol Inf Octavian Englana Pertadimaja, sejak ditetapkan KLB Rabies di KSB TNI terlibat dalam tim percepatan penanganan termasuk tim evakuasi. 

"Bersama tim yang lain seperti Polri, Dinas Pertanian, Dinas Kesehatan kita bersama sama terlibat dan aktif dalam percepatan penanganan KLB rabies ini," tegas dandim. 

Dandim mengimbau masyarakat tetap waspada, para orang tua tetap waspada menjaga anak anak selama perayaan Hari Raya Idul Fitri.

"Masyarakat tidak usah khawatir, walaupun susana libur, namun tim evakuasi tetap siaga selalu setiap hari selama idul fitri. Kita berharap tidak ada lagi penambahan kasus dan KLB rabies segera bisa kita atasi bersama," Dandim 1628/SB menambahkan. (irw/act)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:41
03:04
02:15
03:41
21:38
05:31
Viral