Delegasi studi ekskursi Energy Transition Working Group (ETWG) G20.
Sumber :
  • Antara

Tiga Pembangkit Listrik Energi Baru Terbarukan (EBT) di Bali Siap Diperlihatkan Kepada Delegasi Saat KTT G20

Rabu, 9 November 2022 - 03:09 WIB

Tidak hanya menampilkan PLTS di beberapa lokasi, Indonesia selaku tuan rumah KTT G20 tahun ini juga mengerahkan ratusan kendaraan listrik untuk mengangkut para tamu negara dan delegasi asing.

Penggunaan kendaraan listrik merupakan bagian dari “showcase” komitmen Indonesia mempercepat transisi energi.

Dalam paparannya, Yudo menyebut total ada 636 mobil listrik untuk tamu negara, delegasi asing, dan pasukan pengamanannya, kemudian ada 590 motor dan mobil listrik untuk pengamanan dan operasional, serta 30 bus listrik untuk kendaraan umum selama KTT G20.

Oleh karena itu, di sekitar lokasi KTT G20, ada ratusan alat pengisi daya untuk kendaraan listrik, yang di antaranya 64 SPKLU ultra fast charging, 2 unit SPKLU mobile, 21 SPKLU fast charging, dan 200 home charging, Yudo menambahkan. (ant/ade)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:43
04:41
05:26
03:59
01:39
01:02
Viral