- Antara
Megawati Titip Pesan ke Warga Lebak untuk Atasi Stunting: Masak Makanan dari Hasil Kebun Sendiri
Dengan demikian, kasus prevalensi angka stunting di masyarakat meningkat akibat ketidaktahuan itu.
"Kami melakukan kegiatan sosialisasi pencegahan stunting di Lebak tersebar di 10 desa yang tinggi prevalensi angka stunting," katanya menjelaskan.
Untuk pencegahan stunting, kata dia, tentu masyarakat yang masuk kategori PUS harus rajin mengunjungi fasilitas kesehatan, seperti puskesmas, klinik, dan posyandu untuk dilakukan pemeriksaan kesehatan kandungan kehamilan dan kesehatan bayinya.
Selain itu juga tetangga agar dapat mengingatkan kepada warga yang hamil dapat dilakukan pemeriksaan ke fasilitas kesehatan.
Pemeriksaan kesehatan itu untuk pencegahan dini agar tidak terjadi kasus stunting.
Selama ini, pihaknya mengapresiasi kasus prevalensi angka stunting di Kabupaten Lebak menurun berdasarkan data tahun 2018 tercatat sebanyak 6.495 balita, namun hasil penimbangan pada Juni 2022 tercatat 5.596 orang.
Menurunnya kasus stunting itu tentu adanya kebersamaan dan kegotongroyongan berbagai elemen masyarakat berjalan optimal.